Pulau Kadidiri

Pulau Kadidiri yang indah ini berada di kepulauan Togean, sebuah kawasan gugusan pulau yang berada di Teluk Tomini. Teluk Tomini sendiri adalah perairan yang menjadi bagian wilayah dari 2 provinsi yaitu Sulawesi Tengah dan Sulawesi Utara. Konon Pulau ini adalah salah satu destinasi wisata favorit di benua Asia, gugus kepulauan Togean berada di dalam kawasan segitiga karang dunia atau ‘coral triangle'.

~Pulau Kadidiri, Palu - Sulawesi Tengah~
[Sumber foto: rtc.ui.ac.id]
 

Posting Komentar

0 Komentar

Editors Pick

4/recent/post-list

Follow Us On Instagram

Costumer Service

Hubungi kami di nomor +6285 643 455 685 atau +6281 393 996 754 ( chat only )

Chatt Admin